Katalog dan Terbitan Kegiatan
Super Realis
Pameran bertajuk Super Realis ini menghadirkan lukisan karya beberapa pelukis kenamaan dengan corak yang sama dengan tajuk pameran ini yaitu super realis. Pameran ini digelar pada 5 sampai 19 Desember 1993 di Andi Gallery.
14-4486 | 702 Pra S | Katalog Seni (Katalog Seni Rupa) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain