Katalog dan Terbitan Kegiatan
Melodi di Saban Hari
Dalam pameran ini Pak Teddy menghadirkan lukisan yang diciptakan tahun 1990 hingga 2008 senuanya terkait dengan musik, karena Pak Teddy memang penggemar musik, pernah bermain musik . Karena ini itu pameran ini berjuluk " Melodi di Saban Hari", yang maknanya: dibenak, di mata dan di telinga Pak Teddy, musik yang terus berbunyi itulah yang dipersembahkan dalam pameran ini.
21-10503 | 702 Dar M | Katalog Seni (Katalog Seni) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain