Penyelenggaraan kegiatan ini merupakan aspirasi dari empat elemen penting yang ada di ISI Yogyakarta:Mahasiswa,Yayasan affandi Adi Karya,Dekan Fakultas Seni Rupa,serta Rektor.
"Drawing" Pada pameran kali ini hanyalah entitas teknisnya yang ditampilkan bukan berarti karya drawing. Dalam pameran ini juga mengangkat perupa yang telah beberapa lama menekuni dan menguasi tek…
Pameran ini hendak menunjukkan betapa luasnya kemungkinan medium bagi para seniman kontemporer. Pameran ini daidakan pada tanggal 28 Agustus - 5 September 2010
Katalog pra acara ini berisi tentang karya - karya seni yang telah diseleksi untuk ditampilkan dalam ajang kegiatan Artpreneurship di ciputra World Jakarta Marketing Gallery.Sebagai persiapan untuk…