Dunia seni rupa di Indonesia yang paling dinamis ada di pulau Jawa dan Bali. Pameran ini menampilkan koleksi Galeri Nasional--karya-karya seniman Ambon (seniman asal Maluku), bersama dengan karya-k…
pameran ini merupakan upaya menggali, mengenal, dan mengembangkan khasanah seni rupa modern Nusantara. selain itu juga untuk mengukur representasi, prestasi dan pencapaian para seniman dan karya-ka…
Karya-karya seni lukis dari 66 seniman Indonesia dikumpulkan dan dipamerkan di Wisma Seni Nasional pada tahun 1986
Pameran "Titian Masa: The Collection of The National Gallery Indonesia" merupakan salah satu agenda program kerja sama internaional Galeri Nasional Indoseia, Direktorat Jendral Nilai Budaya, Seni d…
Melalui pameran " modernitas Indonesia dalam representasi Seni Rupa"yang menandai peresmian Galeri Nasional Indonesia dengan dipajang 100 karya